Pada lelahmu, pada lelahku
Pada dingin, pada angin
Ada retakan kisah yang kususun di depan
Ada serpihan jejak yang kautinggal di belakang
Pada dingin, pada angin
Ada retakan kisah yang kususun di depan
Ada serpihan jejak yang kautinggal di belakang
Comments
Post a Comment